Si China telanjang itu membuat 3 sekawan itu semakin bingung. Akhirnya diketahui bahwa orang china tersebut bernama Leslie Chow. Dia diculik dan ditelanjangi oleh 4 sekawan (sebelum Doug hilang) dan tas milik Leslie yang berisi koin bellagio senilai $80,000. Leslie menyekap Doug sebagai sandera. Leslie meminta koinnya dikembalikan dan dia akan membebaskan Doug. Mereka semakin bingung karena tas itu pun hilang entah kemana. Akhirnya,untuk menebus Doug, mereka berjudi lagi dan Alan yang telah mempelajari 'black jack' trick berhasil menang sekitar $82,000. Mereka bertukar uang dengan Doug. tapi ternyata Doug yang disandera LEslie bukan Doug yang mereka maksud. Mereka hampir putus asa dan menelpon Tracy agar membatalkan pernikahan. Tapi otak cemerlang Stu muncul. Doug (black Doug) mengatakan lelucon tentang pil yang mereka minum 'roofies' yang berarti 'atap', dan Stu akhirnya tahu bahwa white Doug ada di atap hotel. Mereka langsung kembali ke hotel dan menemukan Doug di atap dalam kondisi gosong karena terjemur seharian,,,,
*Fin*
Tidak ada komentar:
Posting Komentar