Aku Bisa (Flanella)
I Sejak engkau mendua
Entah apa yang kurasakan
Memendam perih
Menyimpan luka
II. Sampai pada saat ini
Aku memulihkan rasa di hatiku
Baru aku bisa
Bisa bicara
Reff:
Demi aku yang pernah ada di hatimu
Pergi saja dengan kekasihmu yang baru
Dan aku yang terluka hatimu
Mencoba mengobati perihku sendiri
Aku yakin bisa
Aku bisa tanpamu
Back to: ii, reff, music, reff
Tita Hastarita Dewa
tita_dewa
Tidak ada komentar:
Posting Komentar